Pada dasarnya program BSU Tahun 2021 adalah bantuan bagi pekerja yang upahnya menurun akibat PPKM, karena sektornya dibatasi atau dilarang beroperasi. Pekerja/Buruh pada sektor inilah yang menjadi sasaran penerima BSU Tahun 2021. Sedangkan, bagi sektor-sektor yang masih dapat beroperasi penuh tidak termasuk sasaran penerima BSU Tahun 2021. Sektor jasa pendidikan dan kesehatan dikecualikan karena sudah memiliki skema subsidi dan insentif sendiri.
apa alasan dibatasi per sektor? mengapa sektor jasa pendidikan dan kesehatan dikecualikan?
Dibuat oleh: Administrator
Diubah pada: Sun, 15 Agu, 2021 at 11:39 AM
Apakah jawaban ini bermanfaat? Ya Tidak
Send feedbackSorry we couldn't be helpful. Help us improve this article with your feedback.